Milenial Mitra Polisi Bersama TNI/Polri dan Pemerintah Kabupaten Malang, Melaksanakan Vaksinasi di SMKN 1 Singosari

POLRES MALANG – Milenial Mitra Polisi mempercepat vaksinasi di kabupaten malang, dengan menyelenggarakan vaksinasi di setiap Sekolah Menengah Atas (SMA) maupun Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), di wilayah Kabupaten Malang, Rabu (22/9/2021).

Terlihat di SMKN 1 Singosari malang melaksanakan kegiatan vaksinasi guna untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Kabupaten Malang.

“ini semua agar menyegerakan kegiatan sekolah dengan tatap muka” ujar Kapolres Malang.

Tni/Polri dan Pemerintah Kabupaten Malang mendukung kegiatan vaksinasi yang di adakan oleh Milenial Mitra Polisi.

“Sinergi dengan Milenial Mitra Polisi adalah upaya untuk mempercepat vaksinasi di Kabupaten Malang,” kata Kapolres Malang.

Kapolres Malang menambahkan dengan bertambahnya bantuan serta dukungan melalui Milenial Mitra Polisi, warga Kabupaten Malang semakin cepat dalam mendapatkan vaksinasi.

“Saya (Kapolres Malang) berterima kasih dengan bertambahnya bantuan serta dukungan melalui Milenial Mitra Polisi, semoga wilayah Kabupaten Malang semakin cepat dalam mendapatkan vaksinasi,” tutupnya.

 

 

#MalangSehat
#PolresMalangPercepatVaksinasi
#PoldaJatim
#PolresMalang
#KapolresMalang
#AKBPBagoesWibisono
#PolisiAdem
#MalangPolisiAdem
#VaksinTingkatkanImunitas
#VaksinasiPatuhiProkes
#3T5M
#MalangResortPolice
#polisigaul
#rbw
#DukungKekebalanImunitas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini